Halo, BBI-ers! Sudah akhir September, nih. Itu berarti sudah tiba waktunya mengumpulkan tulisan-tulisanmu untuk posting bareng September dengan tema tempat baca.
Jangan lupa untuk menuliskan info mengenai tempat baca favoritmu sejelas-jelasnya atau selengkap mungkin, agar pengunjung blogmu bisa mendapatkan gambaran mengenai tempat tersebut. Oh iya, jika kamu sudah publish postinganmu di blog, kamu bisa membagikannya lewat media sosial dengan hastag...
#BBITempatBaca
URL: Link postingan
Nama: masukkan Nama @ Nama Blog
Email: alamat email
Nah, sekarang siapa yang sudah penasaran dan nggak sabar nungguin update tentang posting bareng Oktober? Sehubungan dengan perayaan Halloween Day yang diadakan tanggal 31 Oktober setiap tahunnya, maka dengan ini kami mengumumkan bahwa tema posting bareng kita berikutnya adalah...
#BBISupernatural
Detail untuk postingan bulan September akan kami umumkan di Forum. Jadi jangan lupa untuk rajin-rajin cek info di forum juga, yes! Hehe,
Salam,
Div. Event
Sign up here with your email
EmoticonEmoticon